Mujahidah, Mujahidah and Magdahalena, Magdahalena and Hasnani, Hasnani (2021) Keterampilan Mengajar Bagi Calon Guru. IAIN Parepare Nusantara Press. ISBN 978-623-91521-30
Preview |
Image (Cover)
Cover.jpg - Cover Image Download (1MB) | Preview |
Preview |
Text (Full text)
Isi Buku.pdf - Published Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (855kB) | Preview |
Abstract
Profesi guru adalah pekerjaan yang menyaratkan orang-orang yang memiliki kemampuan yang sangat baik dibidang keilmuan dan pengajaran.Undang-undang Guru dan Dosen pasal 1 ayat 1 menyatakan bahwa “Guru adalah pendidik profesional dengan tugas utama mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, melatih, menilai, dan mengevaluasi peserta didik pada pendidikan anak usia dini jalur pendidikan formal, pendidikan dasar, dan pendidikan menengah. Pernyataan tersebut menyiratkan bahwa guru harus memiliki kompetensi yang sangat baik dalam bidang studi yang diajarkannya yang biasa dikenal dengan kompetensi afektif. Keterampilan mentrasfer ilmu itu kepada peserta didik agar mereka mampu menguasai bidang ilmu disebut kemampuan psikomotorik, dan kemampuan psikologis untuk memahami kejiwaan peserta didik yang akan memudahkan guru untuk mengarahkan pada kebiasaan positif yang dikenal sebagai kemampuan afektif. Disamping itu guru juga harus memiliki kemampuan sosial seperti kemampuan berkomunikasi yang baik untuk bisa mewujudkan alih informasi dan alih pengetahuan. Profesi guru adalah pekerjaan yang membutuhkan kemampuan yang kompleks.
Item Type: | Book |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Chen, Yu-Jung & Shih Chung Lin. Exploring Characteristics for Effective EFL Teachers from the Perspective of Junior High School Students in Taiwan.(Online), (Diakses 19 Juli 2012). STUT Journal of Humanities and Social Sciences. Novemver, 2009, No.2. Croker, A. Robert. “An Introduction to Qualitative Research” in Qualitative Research in Applied Linguistics. Heigham, Juanita & Robert A. Croker (Eds.). 2009. Palgrave Macmillan. Gay, L.R., Geoffrey E. Mills & Peter Airasian. 2006. Educational Research. Pearson Education. Ltd. Hamalik, Oemar. 2009. Pendidikan Guru Berdsarkan Pendekatan Kompetensi. Jakarta: Bumi Aksara. Joseph, J. Lee. 2010. The Uniqueness of EFL teachers: Perceptions of Japanese Learners.(Online), (Diakses 20 Februari 2013. TESOL Journal 1.(1), March 2010. John R. Schermerhorn, Jr., Management for Productivity, 3rd., New York; John Wiley & Sons, 1989. Juhasz, Andrea. 2011. Native EFL-Self Perceprion of Their Teaching Behaviour: A Qualitative Study.(Online), (Diakses 20 Februari 2013. WoPaLP, (5), 2011. Lado, Robert. 1988. Teaching English accross Cultures. An Introduction for Teachers of English to Speakers of Other Languages. New York: McGraw-Hill. Mousavi, Elham Sadad. 2007. Exploring ‘Teacher Stress’ in Non-native and Native Teachers of EFL.(Online), (Diakses 20 Februari 2013. ELTED Vol. 10, Winter), 2007. Saroni, Muhammad, 2011. Personal Branding Guru. Ar-Ruzz Media: Yogyakarta. Sugiyono, Prof. Dr. , 2011. Metode Penelitian Pendidikan. Alfabeta: Bandung. |
Subjects: | 13 EDUCATION > 1302 Curriculum and Pedagogy > 130202 Curriculum and Pedagogy Theory and Development |
Depositing User: | Subhan Saleh |
Date Deposited: | 01 Feb 2021 06:21 |
Last Modified: | 01 Feb 2021 06:21 |
URI: | https://repository.iainpare.ac.id/id/eprint/2121 |
Actions (login required)
View Item |