Mahsyar, Mahsyar and Nurhayati, St. and Wahidin, Wahidin (2019) Nilai-nilai berkah dalam kehidupan masyarakat berkeadaban (persfektif Hadis). Gunadarma Ilmu, Parepare, Indonesia. ISBN 978 602 5866 418

[thumbnail of Full text]
Preview
Text (Full text)
Nilai-Nilai Berkah.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (1MB) | Preview

Abstract

Konsep berkah sabagai salah satu inti ajaran Islam yang diharapkan terwujud dalam kehidupan sehari-hari selain konsep al-salam,dan al-rahmah. Tiga konsep tersebut yakni: salam (kedamaian), rahmat dan berkat sebagaimana terhimpun dalam ucapan salam (assalamu alaikum warahmatullahi wabarakatuh) yang dibaca setiap selesai shalat dan setiap kita bertemu dengan sesama muslim dan atau setiap memasuki suatu rumah . Kata berkah yakni barakka dalam bahasa bugis. Ada tiga hal penting yang menjadi masalah dalam penelitian ini yakni: pertama, terkait pemaknaan barakka, yakni seperti apa pemahaman masyarakat tentang konsep barakka, apakah sejalan dengan konsep berkah yang sebagaimana terdapat dalam al-Qur’an atau pun hadis Rasullah saw. Kedua, terkait dengan bagaimana konsep pemerolehan barakka, yakni bagaimana caranya masyarakat melakukan upaya-upaya untuk mencarai barakka. Apakah upaya-upaya yang dilakukan itu tidak keluar dari petunjuk al-Qur’an dan hadis. Ketiga, terkait dengan bagaimana implementasi nilai-nilai berakka dalam kehidupan. Adakah nilai-nilai tersebut termasuk sebagai bagian dari nilai-nilai yang terdapat dalam akhlak Islam.

Item Type: Book
Depositing User: Subhan Saleh
Date Deposited: 10 Nov 2019 19:06
Last Modified: 09 Mar 2021 08:38
URI: https://repository.iainpare.ac.id/id/eprint/872

Actions (login required)

View Item View Item