JUNAEDI, MUHAMMAD (2024) Dampak Media Sosial terhadap Perubahan Perilaku Beragama (Studi Generasi Milenial di Kota Enrekang). Masters thesis, IAIN ParePare.

[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
2120203870133008.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (5MB)

Abstract

Penelitian ini membahas tentang studi atas dampak media sosial terhadap perubahan perilaku beragama pada generasi millenial di Kota Enrekang. Penelitian ini bertujuan adalah : (1) Untuk mendeskripsikan pemahaman generasi milenial terhadap perilaku beragama, (2) Untuk mendeskrispikan penggunaan media sosial oleh generasi milenial di Kota Enrekang dalam konteks beragama, (3) Untuk menganalisa perubahan perilaku beragama yang terjadi pada generasi milenial di Kota Enrekang sebagai dampak dari penggunaan media sosial. Medtode yang digunakan dalam penelitian ini yakni penelitian mixed methode dengan pendekatan fenomenoligi. Lokasi penelitian dilakukan di Kota Enrekang Sedangkan teknik pengumpulan data digunakan wawancara, kueisoner dan dokumentasi. Kemudian teknik analisis data dengan reduksi data, penyajian data dan verifikasi data. Selanjutnya syarat penelitian kualitaitif melalui pengecekan keabsahan data validitas internal, validitas eksternal, reliabilitas dan objektivitas. Adapun temuan hasil penelitian ini : (1) pemahaman generasi milenial Kota Enrekang terhadap perilaku beragam cuku siginifikan tingkat pemahamannya. Terbukti atas pemahaman dan implementasi beragama yang taat dari sisi kepercayaan, pengamalan, pengalaman denan ketetapan hati dan tindakan secara konsisten (2) penggunaan media sosial dalam konteks beragama di kalangan generasi milenial Kota Enrekang lebih cenderung sebagai media hiburan dibadingkan sebagai media dakwah atau belajar agama. Mereka lebih cenderung mendengar dari ustad secara langsung (3) Perubahan perilaku beragama generasi milenila sebagai dampak penggunaan media sosial tidak berdampak secara signifikan hal ini bisa jadi karena intensitas menonton lebih cenderung ke gaya hidup atau entertaimen.

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: Media Social, religiuous behavior, Millenial generation
Subjects: 20 LANGUAGE, COMMUNICATION AND CULTURE > 2001 Communication and Media Studies > 200102 Communication Technology and Digital Media Studies
Divisions: Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah > Program Studi Komunikasi dan Penyiaran Islam
Depositing User: ismail Mahasiswa ppl
Date Deposited: 04 Oct 2024 06:24
Last Modified: 04 Oct 2024 06:24
URI: https://repository.iainpare.ac.id/id/eprint/8704

Actions (login required)

View Item View Item