Sari, Nina (2024) Efektivitas Logoterapi Dalam Mengatasi kecemasan Warga Binaan di Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Parepare. Undergraduate thesis, IAIN Parepare.

[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
19.3200.063.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (19MB)

Abstract

Kecemasan adalah suatu kekhawatiran, takut dan perasaan tidak menyenangkan seseorang dalam menghadapi situasi yang tidak pasti mengenai masa depan. Kecemasan bisa dirasakan oleh setiap orang khususnya warga binaan karena banyaknya pikiran yag mengganggu berupa; perubahan yang terjadi setelah masuk di lapas, aktivitas yang terbatas, jauh dari keluarga, hilangnya pekerjaan, serta pandangan negatif oleh masyarakat. Usaha yang dilakukan untuk menagani kecemasan salah satunya adalah Konseling Logoterapi. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui seberapa efektiv Konseling logoterapi dalam Mengatasi kecemasan Warga Binaan di Lapas Kelas IIA Parepare. Rancangan penelitian ini menggunakan quasi- eksperimen dengan pre-post test with control group design. Jumlah sampel dalam penelitian ini adalah 20 orang warga binaan di Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Parepare. Hasil penelitian menunjukkan bahwa logoterapi efektif mengatasi kecemasan pada warga binaan. Berdasarkan kriteria jika nilai signifikansi < (0.05) maka Ha diterima dan H0 ditolak begitupun sebaliknya. Berdasarkan dari data yang ditemukan bahwa nilai Sig. (0.028) yang menyatakan bahwa nilai Sig. (0.028) < 0.05 maka keputusannya adalah Ha diterima dan Ho ditolak. Berdasarkan uji koefisien determinasi (R²) sebesar 0,028. sumbangsi keefektivan konseling logoterapi terhadap kecemasan warga binaan sebear 2,8%, dan kecemasan warga binaan sebagian dipengaruhi oleh variabellain yang tidak teruji dalam penelitian ini. Hal ini berarti bahwa terdapat nilai perubahan pada kecemasan warga binaan sebelum dan sesudah diberikan konseling logoterapi

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Logoterapi, kecemasan
Subjects: 17 PSYCHOLOGY AND COGNITIVE SCIENCES > 1701 Psychology > 170103 Educational Psychology
Divisions: Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah > Program Studi Bimbingan Konseling Islam
Depositing User: Mahasiswa mbkm
Date Deposited: 23 Sep 2024 01:44
Last Modified: 23 Sep 2024 01:44
URI: https://repository.iainpare.ac.id/id/eprint/7667

Actions (login required)

View Item View Item