Jumiati, Jumiati (2023) Relevansi Konsep Maqashid Syariah Imam Asy-Syatibi pada Konsep Pemasaran Syariah. Undergraduate thesis, IAIN PAREPARE.

[thumbnail of full text] Text (full text)
17.2300.057.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (4MB)

Abstract

Beberapa ciri utama pemasaran syariah adalah teistik, realistis, dan etis. Fitur-fitur ini membuatnya berbeda dari pemasaran tradisional dan membuatnya lebih cocok untuk bisnis yang didasarkan pada prinsip Asy-Syatibi, atau hukum Islam. Jenis penelitian ini dimulai dengan membaca referensi yang berbeda dan menganalisis data. Kemudian, berdasarkan kesimpulan tersebut, peneliti akan mencoba menjawab pertanyaan bagaimana pemasaran syariah dapat digunakan dalam bisnis. Pemasaran syariah adalah cara baru dalam berbisnis yang didasarkan pada prinsip moralitas dan etika. Ini dirancang untuk membantu bisnis menjadi lebih etis dan sehat secara moral, dan menjadi semakin populer di dunia digital. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa relevansi maqashid syariah pada pemasaran syariah sangat berhubungan, dimana empat karakteristik pemasarn syariah harus selalu berpedoman pada maqashid syariah. Ini di buktikan dengan 4 karakteristik tersebut di tinjau dari perspektif maqashid syariah dimana teisties atau rabbaniyyah masuk ke dalam unsur penjagaan agama (hifdz din) dan penjagaan jiwa(hifdz nafs) , etis atau akhlaqiyah masuk ke dalam penjagaan terhadap akal (hifdz ‘aql), realistis atau al-waqiyah masuk ke dalam penjagaan terhadap harta (hifdz maal) dan yang terakhir humanitis yang masuk ke dalam perlindungan terhadap keturuanan (hifdz nasl

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Maqasshid Syariah, Imam Asy-Syatibi, Pemasaran Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Program Studi Perbankan Syariah
Depositing User: azaliya azaliya naim
Date Deposited: 09 Oct 2023 06:06
Last Modified: 09 Oct 2023 06:06
URI: https://repository.iainpare.ac.id/id/eprint/4920

Actions (login required)

View Item View Item