Asri, Risnawati (2022) Efektivitas Pelaksanaan Pasal 105 KHI Terhadap Pemeliharaan Anak Pasca Perceraian (Studi Kasus Putusan Nomor : 184/Pdt.G/2021/Pa Pare). Undergraduate thesis, IAIN PAREPARE.

[thumbnail of full text] Text (full text)
18. 2100. 058 RISNAWATI ASRI.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (4MB)

Abstract

Hadhanah adalah memelihara anak laki-laki-atau perempuan yang masih kecil dan belum dapat mandiri, menjaga kepentingan anak, melindungi dari segala yang membahayakan dirinya, mendidik rohani dan jasmani serta akalnya supaya si anak dapat berkembang dan dapat mengatasi persoalan hidup yang akan dihadapinya. Tujuan penelitian ini berlandaskan Undang undang untuk menyelesaikan perkara secara adil untuk mengetahui efektivitas pasal 105 KHI dan pemilihan pemeliharaan anak pasca perceraian dipengadilan agama Kota Parepare pada studi kasus Putusan Nomor : 184/Pdt.G/2021/PA Pare) Metode penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif yang pendekatan penelitiannya adalah menggunakan pendekatan normatif yuridis, dengan harapan dapat menganalisis data dan memberikan interpretasi yang mempunyai hubungan dengan tema penelitian yaitu mampu membuat suatu bangunan teori pada cara berfikir yang sistematis dan objektif dengan mengumpulkan, mengevaluasi, memverifikasi dan mencari tesis dan sumber data yang menuju kesimpulan yang akurat dan falid. Hasil penelitian yang telah didapatkan pada rumusan masalah ini menunjukkan a) Penerapan pasal 105 KHI di Pengadilan Agama Parepare mengacu kepada kronologis perkara, fakta hukum serta peristiwa hukum yang terbukti dan muncul dalam persidangan sehingga penerapan pasal 105 KHI tidak diterapkan secara serta merta melainkan melihat aspek-aspek yang lain. b) Pemeliharaan anak pasca perceraian di serahkan kepada ibunya karna sesuai Undang undang 105 KHI No 1 Bahwa Setiap anak yang masih belum dewasa atau mumayyiz (dibawah umur 12 tahun), atau masih belum bisa berdiri sendiri, maka kewajiban untuk memelihara atau mengasuhnya adalah kewajiban Ibu kandung atau orang yang di beri kewenangan tetapi dia mempunyai cakap mental dan kepribadiannya baik

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Kompilasi Hukum Islam, Hak Asuh Anak dan Pemeliharaan Anak
Subjects: 18 LAW AND LEGAL STUDIES > 1801 Law > 180128 Islamic Family Law > 18012807 Talaq & Khulu' (Divorce)
Divisions: Fakultas Syariah dan Ilmu Hukum Islam > Program Studi Hukum Keluarga Islam
Depositing User: azaliya azaliya naim
Date Deposited: 27 Mar 2023 03:42
Last Modified: 27 Mar 2023 03:42
URI: https://repository.iainpare.ac.id/id/eprint/4803

Actions (login required)

View Item View Item