Burhan, Burhan (2022) Strategi Komunikasi Pengelolah Bank Sampah Peduli Pinrang Dalam Meningkatkan Kebersihan Lingkungan di Kelurahan Temmassarangnge Kecamatan Paleteang Kabupaten Pinrang. Undergraduate thesis, IAIN Parepare.

[thumbnail of full text] Text (full text)
17.3100.017.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (4MB)

Abstract

Masalah dalam penelitian ini adalah strategi komuikasi pengelola Bank Sampah Peduli Pinrang dalam meningkatkan kebersihan lingkungan di Kelurahan Temmassarangnge Kabupaten Pinrang. Skripsi ini bertujuan untuk (1) mengetahui upaya yang dilakukan pengelola Bank Sampah dalam meningkatkan kebersihan di Kelurahan Temmasarangnge (2) bagaimana upaya mengetahui strategi komunikasi pengelola Bank Sampah dalam meningkatkan kebersihan di Kelurahan Temmasarangnge. Penelitian ini merupakan studi lapangan (field research) kualitatif deskriftif, merupakan penelitian yang dapat memberikan gambaran factual mengenai strategi komunikasi Pengelolah Bank Sampah Peduli Pinrang dalam meningkatkan kebersihan lingkungan di Kelurahan Temmassarangnge Kecamatan Paleteang Kabupaten Pinrang. Teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan cara wawancara tidak berstruktur, observasi, studi dokumentasi. Untuk menunjang perolehan data secara kualitatif. Analisis kebasahan data dilakukan dengan tahap : 1. Kredibilitas; 2. Keteralihan; 3. Ketergantungan; 4. Ketegasan. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan, dapat disimpulkan bahwa strategi komunikasi Pengelola Bank Sampah Peduli Pinrang dalam meningkatkan kebersihan lingkungan di Kelurahan Temmassarangnge Kecamatan Paleteang Kabupaten Pinrang. Dalam upaya meningaktkan kebersihan lingkungan di Kelurahan Temmassarangnge pengelola Bank Sampah Peduli Pinrang berupaya memberikan informasi dan rutin melakuakan sosialiasasi kepada masyarakat untuk mendapatkan dukungan dan partisipasi terhadap program-program Bank Sampah Peduli Pinrang tentunya dalam hal ini, pengelola juga memanfaatkan media sosial seperti Instagram, Facebook, website adapaun media cetak yang digunakan untuk mengedukasi masyarakat seperti spanduk, surat kabar, pamfelt dan poster. Dan adapun teknik strategi komuniasi yang dilakuakn pengelola Bank Sampah Peduli Pinrang dalam meningkatkan kebersihan llingkungan di Kelurahan Temmassarangnge yaitu: 1. Teknik Redundancy (repetition) 2. Teknik Informative 3. Teknik Persuasif. 4. Teknik Edukatif

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: pengelola, kebersihan lingkungan, strategi komunikasi.
Subjects: 16 STUDIES IN HUMAN SOCIETY > 1699 Other Studies in Human Society > 169999 Studies in Human Society not elsewhere classified
Divisions: Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah > Program Studi Komunikasi dan Penyiaran Islam
Depositing User: azaliya shely naim
Date Deposited: 17 Jan 2023 08:16
Last Modified: 17 Jan 2023 08:16
URI: https://repository.iainpare.ac.id/id/eprint/4399

Actions (login required)

View Item View Item