Oktavia, Fika (2022) Pencabulan Anak Di Bawah Umur :Studi Kasus Di Pengadilan Negeri Pinrang Putusan No.225/Pid.Sus/2016/PN Pinrang (Analisis Fiqh Jinayah). Undergraduate thesis, IAIN Parepare.
Text (Full Text)
17.2500.030.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives. Download (17MB) |
Abstract
Penelitian ini berfokus pada pencabulan anak di bawah umur :Studi Kasus Di Pengadilan Negeri Pinrang Putusan No.225/Pid.Sus/2016/PN Pinrang (Analisis Fiqh Jinayah). Bagaimana Pertimbangan hakim dalam menjatuhkan dalam tindak pidana pencabulan anak berdasarkan Putusan No.225/Pid.Sus/2016/PN Pinrang. Bagaimana Analisis Fiqh Jinayah terhadap tindak pidana pencabulan terhadap anak berdasarkan Putusan No.225/Pid.Sus/2016/PN Pinrang. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif. Data dari penelitian ini diperoleh dari data primer dan data sekunder. Dengan teknik pengumpulan data yaitu teknik Case Study, wawancara (interview), dokumentasi dan kepustakaan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa :Pertimbangan hakim dalam menjatuhkan putusan No.225/Pid.Sus/2016/PN Pinrang. Dalam menjatuhkan hukuman 15 (lima belas) tahun penjara itu relevan dengan penerapan Undang-undang tentang ketentuan secara aturan yuridis dalam penerapan hukumnya. Analisis Fiqh Jinayah terhadap tindak pidana pencabulan dalam pandangan dalam Islam dalam zina dan digolongkan kedalam Jarimah Ta’zir yang hukumannya tidak ada dalam Nash tetapi diserahkan kepada Ulil Amri atau penguasa/Hakim.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pencabulan, Hukum Pidana Islam, Anak Di Bawah Umur |
Subjects: | 18 LAW AND LEGAL STUDIES > 1801 Law > 180110 Criminal Law and Procedure (incl. Islamic Criminal Law, Jinayat) |
Divisions: | Fakultas Syariah dan Ilmu Hukum Islam > Program Studi Hukum Pidana Islam |
Depositing User: | Muhammad Alim Fasieh |
Date Deposited: | 21 Oct 2022 07:03 |
Last Modified: | 21 Oct 2022 07:03 |
URI: | https://repository.iainpare.ac.id/id/eprint/4178 |
Actions (login required)
View Item |