Burhan, Marda (2021) Analisis Etika Bisnis Islam Terhadap Perilaku Petani Tambak Udang di Kelurahan Langnga Kabupaten Pinrang. Undergraduate thesis, IAIN Parepare.

[thumbnail of Full text]
Preview
Text (Full text)
17.2400.064.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (8MB) | Preview

Abstract

Tambak udang merupakan salah satu usaha yang sangat menjanjikan jika dikelola dengan baik dan tepat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kondisi tambak udang di kelurahan Langnga dan faktor yang mempengaruhi perilaku petani tambak udang menggunakan analisis etika bisnis Islam dengan mengaitkan prinsip-prinsip etika bisnis Islam. Metode yang digunakan adalah dalam skripsi ini adalah metode penelitian deskriptif kualitatif, data dalam penelitian ini diperoleh dari data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: 1) Perilaku petani tambak udang kurang memperhatikan kondisi tambak agar menghasilkan udang yang berkualitas dan memaksimalkan hasil panen. Dalam pemeliharaan dan panen petani tambak udang mengabaikan prinsip tanggung jawab dalam etika bisnis Islam. Sedangkan dalam distribusi yang dilakukan petani tambak udang tersebut dalam etika bisnis Islam telah menerapkan prinsip kejujuran dan keadilan. 2) Perilaku petani tambak udang di Kelurahan Langnga dipengaruhi oleh dua faktor yaitu faktor internal dan faktor eksternal. Faktor internal perilaku petani tambak udang tersebut yaitu petani tambak udang, modal dan saluran air. Sedangkan faktor eksternalnya yaitu cuaca dan pupuk. Petani tambak udang kurang memperhatikan pengelolaan. Hal ini dalam etika bisnis Islam mengabaikan prinsip tanggungjawab.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Etika Bisnis Islam, Tambak Udang, Perilaku
Subjects: 14 ECONOMICS > 1499 Other Economics > 149999 Economics not elsewhere classified
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Program Studi Ekonomi Syariah
Depositing User: Subhan Saleh
Date Deposited: 13 Jan 2022 03:08
Last Modified: 13 Jan 2022 03:08
URI: https://repository.iainpare.ac.id/id/eprint/2886

Actions (login required)

View Item View Item