Fitriani, Fitriani (2019) Minat Menabung Masyarakat Pada Koperasi Syariah dan BRI Konvensional di Singki Kabupaten Enrekang. Undergraduate thesis, IAIN Parepare.

[thumbnail of Full text]
Preview
Text (Full text)
15.2300.038.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (6MB) | Preview

Abstract

INDONESIA : Pada zaman globalisasi yang semakin maju ini, permintaan masyarakat akan pemenuhan kebutuhan mengenai jasa lembaga keuangan sudah sangat dibutuhkan baik lembaga keuangan bank dan non bank dan baik perbankan konvensional maupun koperasi berbasis syariah. Penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif dengan metode pengumpulan data melalui wawancara, dan dokumentasi kepeda masyarakat Singki yang menabung di Koperasi Syariah dan BRI. Hasil dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa pemahaman masyarakat Singki tentang minat menabung seperti: a) Minat menabung yaitu sebuah ketertarikan seseorang untuk menabung yang disebabkan oleh seseorang tidak dapat menyimpan uangnya sendiri sehingga munculnya gairah untuk menabung uangnya ditempat lain,b) Minat menabung adalah keinginan menabung yang timbul karena adanya pengaruh dari orang lain dan lingkungan dimana seseorang tersebut berada. Adapun faktor-faktor yang mempengaruhi minat menabung masyarakat Singki di Koperasi Syariah dan BRI yaitu : a) Faktor pelayanan, b)faktor lokasi, c) Faktor presepsi, d) Faktor religi, e) Faktor pengetahuan berpengaruhi terhadap pola berpikir masyarakat dalam memiliki menabung di Koperasi Syariah maupun BRI.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Minat Menabung Masyarakat
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Program Studi Perbankan Syariah
Depositing User: Subhan Saleh
Date Deposited: 18 Sep 2019 23:15
Last Modified: 18 Sep 2019 23:15
URI: https://repository.iainpare.ac.id/id/eprint/756

Actions (login required)

View Item View Item